Pengukuran Fisioterapi

Tes keseimbangan

images (2)

UJI KESEIMBANGAN

 

  1. Penertian :

Adalah pengujian untuk menilai tingkat keseimbangan pada berbagai posisi duduk dan berdiri.

 

  1. Data yang diperoleh :
    • Nilai keseimbangan berbagai posisi dengan nilai 4 untuk normal dan terendah 0.
    • Karakteristik posisi : perubahan garis gravitasi (alignment).

 

  1. Peralatan yang digunakan :
    • Bed pemeriksaaan/tindakan.
    • Kursi dengan sandaran.
    • Bangku / stool, tanpa sandaran.
    • Cermin ukuran ukuran minimal : 60 x 180 cm2.
    • Alat tulis.

 

  1. Prosedur/Rincian aktifitas:

Fisioterapis dengan/atau tanpa tenaga pembantu, menguji keseimbangan pasien/klien pada posisi-posisi :

  • Duduk tanpa disangga, kedua kaki menginjak lantai :
  • Duduk ke berdiri
  • Berdiri tanpa disangga
  • Berdiri ke duduk
  • Bergeser posisi duduk.
  • Berdiri mata tertutup.
  • Berdiri kedua kaki rapat
  • Meraih benda tangan lurus kedepan.
  • Berputar melihat belakang melalui bahu kanan dan kiri :
  • Berputar 360 derajad
  • Menginjakkan kaki di stool kanan=kiri bergantian
  • Berdiri satu kaki didepan
  • Berdiri satu kaki

Jumlah nilai dapat digunakan sebagai evaluasi awal, tengah, akhir dan prognosis tindakan terapi.

 

 

Related Posts

Pengukuran Kekuatan Otot Wajah

Pemeriksaan Dan Pengukuran Kekuatan Otot Wajah sebelum melakukan tes kekuatan otot pada wajah, seorang Fisioterapis harus memahami Aspek Pemeriksa Kritria Penilaian Kekuatan otot pada Wajah Nilai ( 0)  …

Pemeriksaan Dan Pengukuran Kekuatan Otot Wajah

Pemeriksaan Dan Pengukuran Kekuatan Otot Wajah sebelum melakukan tes kekuatan otot pada wajah, seorang Fisioterapis harus memahami Aspek Pemeriksa Kritria Penilaian Kekuatan otot pada Wajah Nilai ( 0)  …

Pemeriksaan Dan Pengukuran Kekuatan Otot / Manual Muscle Testing Techniques of Manual Examination

Pengukuran Kekuatan Otot / Manual  Muscle Testing Techniques of Manual Examination Aspek Pemeriksa    Pengetahuan dan keterampilan pemeriksa Aspek tertentu dari kualitas ini meliputi: Pengetahuan tentang lokasi dan…

Pengukuran Antropometri

ANTROPOMETRI.   Pengertian : Antropometri adalah pengukuran pada diri pasien/klien tentang dimensi, komposisi dan/atau pembangkakan tubuh, termasuk : berat badan, tinggi badan, lingkar tubuh, panjang anggota, tebal lemak,…

Cara mengukur kelemahan otot dasar panggul

Pengukuran Kelemahan otot dasar panggul  berdasarkan kriteria dengan  menggunakan metode Modified Oxford Skala (MOS) dengan skala  sebagai berikut: Diukur berdasarkan pengontrolan berkemih sebagai berikut:  0 = lemah sekali,dimana …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *